Duel kedua tim akan dihelat di stadion madya, Senayan, Jakarta, pada minggu malam. Bagi timnas U-23 Indonesia besutan pelatih Shin Tae-Yong, laga uji coba ini merupakan persiapan untuk gelaran Sea Games 2021 yang akan digelar di Vietnam. Sebelumnya, pada laga uji coba pertama, timnas U23 Indonesia memetik kemenangan atas tira Persikabo dengan skor 2-0 lewat gol yang diciptakan Kadek Agung dan Muhammaf Rafli.
Dan untuk mengelaborasinya, CNN Newsroom berhasil berdialog melalui sambungan telepon dengan pelaksana tugas sekjen PSSI, Yunus Nusi.
Go to Source
Author: CNN Indonesia