Muncul keresahan di masyarakat terkait penggunaan obat Covid-19 yang selama ini dikonsumsi setelah adanya pernyataan dari IDI soal daftar obat yang dinilai tak lagi bermanfaat dalam penanganan Covid-19. Kemenkes juga menyebut telah mencabut kelima nama obat yang tidak direkomendasikan oleh profesi dokter. Berikut pembahasanya dengan Jubir Vaksinasi Covid-19 Kemenkes RI Siti Nadia Tarmizi dan Ketua Pokja Infeksi PDPI Erlina Burhan.
Go to Source
Author: CNN Indonesia